7.7 C
London
Rabu, Maret 12, 2025
BerandaPolres MalangApel Siaga Polsek Kepanjen Dalam Rangka Monitoring Pengamanan Giat PSHT Di Wajak

Apel Siaga Polsek Kepanjen Dalam Rangka Monitoring Pengamanan Giat PSHT Di Wajak

Date:

spot_imgspot_img

POLRES MALANG – Kapolsek Kepanjen AKP Subijanto, S. H Melalui Iptu Suyatno, S. H Panit Lantas Polsek Kepanjen untuk melaksanakan apel Siaga dalam rangka monitoring kegiatan PSHT dari ranting Kepanjen yang akan mengikuti kegiatan ujian kenaikan sabuk hijau ke putih tahun 2025 dilapangan Suropati Desa Wajak Kecamatan Wajak Kabupaten Malang pada hari Minggu ( 16/02/2025) pagi.

Iptu Suyatno memyampaikan kepada anggota untuk koordinasi dan mengingatkan ketua ranting PSHT ranting Kepanjen agar saat berangkat terutama saat pulang dari kenaikan tingkat agar menggunakan pakaian biasa tidak menggunakan Baju Sakral

“kami juga melakukan himbauan kepada peserta agar didalam perjalanan tidak konvoi dan tidak menggunakan atribut silat” ucap Kapolsek di tempat yang berbeda.

Himbauan tersebut dilakukan untuk mencegah bentrok dengan perguruan silat lainnya maupun dengan masyarakat
“semoga kegiatan ini berjalan sesuai rencana dan tidak ada hambatan atau masalah yang terjadi,” Pungkas Kapolsek.

(hmskepanjen)

Subscribe

- Never miss a story with notifications

- Gain full access to our premium content

- Browse free from up to 5 devices at once

Berita terbaru

spot_img