6.4 C
London
Sabtu, Maret 15, 2025
BerandaPolres MalangBhabinkamtibmas Polsek Sumberpucung Hadiri kegiatan Rembug Penanganan Stunting Dibalaidesa Karangkates

Bhabinkamtibmas Polsek Sumberpucung Hadiri kegiatan Rembug Penanganan Stunting Dibalaidesa Karangkates

Date:

spot_imgspot_img

POLRES MALANG – Kapolsek Sumberpucung yang diwakilkan bhabinkamtibmas Desa Karangkates Aiptu Didit Eko mengahadiri kegiatan perembugan penanganan masalah stunting di desa Karangkates. Kegiatan ini berlangsung di balaidesa Karangkates Kecamatan Sumberpucung pada hari Senin (18/12/2023)siang.

Dalam kegiatan ini juga dihadiri oleh Camat Kecamatan Sumberpucung, Danramil 06 Sumberpucung, dan Kepala Puskesmas beserta tamu undangan lainnya.

“Dalam pertemuan kali ini dilaksanakan pembahasan peran tim percepatan penurunan stunting (TPPS) dalam implementasi percepatan penurunan stunting kec. Sumberpucung khususnya desa karangkates.” Ujar Didit

“Dilakukan kegiatan ini sebagai upaya untuk melakukan konvergensi pencegahan stunting di desa, adanya intervensi kesehatan yang tepat sasaran, dengan tujuan meningkatkan kepedulian stunting dan tersedianya kader pembangun manusia yang terdidik dan terlatih,” imbuhnya.

“Alhamdulilah Kegiatan ini berjalan dengan lancar hingga kegiatan tersebut selesai dilaksanakan.” Pungkasnya. (Hms.sbrpucung)

Subscribe

- Never miss a story with notifications

- Gain full access to our premium content

- Browse free from up to 5 devices at once

Berita terbaru

spot_img