8.8 C
London
Kamis, November 14, 2024
BerandaPolres MalangHUT Bhayangkara ke-78 Polsek Pagelaran Memberikan Baksos Kepada Warga

HUT Bhayangkara ke-78 Polsek Pagelaran Memberikan Baksos Kepada Warga

Date:

spot_imgspot_img

*HUT Bhayangkara ke-78 Polsek Pagelaran Memberikan Baksos Kepada Warga* POLRES MALANG – Kapolsek Pagelaran AKP Totok Suprapto dalam rangka mengisi momentum Hari Ulang Tahun (HUT) Bhayangkara ke-78 tahun 2024, mengadakan bhakti sosial (bhaksos) yang di berikan kepada Fakir miskin dan Kaum Dhuafa di Kecamatan Pagelaran, Selasa (18/6/2024). Disela-sela kegiatan AKP Totok mengatakan, “Momentum HUT Bhayangkara ke 78 tahun 2024, Polri mengisi kegiatan myang positif, salah satunya dengan memberikan bhaksos”, ujar Totok “Mengisi momentum HUT Bhayangkara ke 78 saat ini, kita melakukan bhaksos berupa pembagian Sembako untuk warga Fakir miskin Dan kaum Dhuafa yang merasa kurang mampu dalam menjalani kehidupan sehari-hari” ungkap Kapolsek. Ia berharap dengan kegiatan Baksos dapat menjadikan sebuah tauladan dan memberikan contoh bagi para anak bangsa seperti yang dilakukan pada saat ini berupa sembako. “Kepada warga khususnya, mari bersinergi bersama Polri sama-sama menciptakan lingkungan kamtibmas yang kondusif, aman, nyaman dan tertib.” _(PagelaranHms_PolresMalang)_POLRES MALANG – Kapolsek Pagelaran AKP Totok Suprapto dalam rangka mengisi momentum Hari Ulang Tahun (HUT) Bhayangkara ke-78 tahun 2024, mengadakan bhakti sosial (bhaksos) yang di berikan kepada Fakir miskin dan Kaum Dhuafa di Kecamatan Pagelaran, Selasa (18/6/2024).

Disela-sela kegiatan AKP Totok mengatakan, “Momentum HUT Bhayangkara ke 78 tahun 2024, Polri mengisi kegiatan myang positif, salah satunya dengan memberikan bhaksos”, ujar Totok

“Mengisi momentum HUT Bhayangkara ke 78 saat ini, kita melakukan bhaksos berupa pembagian Sembako untuk warga Fakir miskin Dan kaum Dhuafa yang merasa kurang mampu dalam menjalani kehidupan sehari-hari” ungkap Kapolsek.

Ia berharap dengan kegiatan Baksos dapat menjadikan sebuah tauladan dan memberikan contoh bagi para anak bangsa seperti yang dilakukan pada saat ini berupa sembako.

“Kepada warga khususnya, mari bersinergi bersama Polri sama-sama menciptakan lingkungan kamtibmas yang kondusif, aman, nyaman dan tertib.”

(PagelaranHms_PolresMalang)

Subscribe

- Never miss a story with notifications

- Gain full access to our premium content

- Browse free from up to 5 devices at once

Berita terbaru

spot_img