3.9 C
London
Kamis, Januari 2, 2025
BerandaPolres MalangAKTIFKAN PATROLI PRESISI PWT (PARKING, WALKING, TALKING) POLISI RW SAMBANGI WARGA, BANGUN...

AKTIFKAN PATROLI PRESISI PWT (PARKING, WALKING, TALKING) POLISI RW SAMBANGI WARGA, BANGUN KOMUNIKASI SERTA AJAK WUJUDKAN KAMTIBMAS YANG AMAN DAN NYAMAN DI LINGKUNGANYA

Date:

spot_imgspot_img

POLRES MALANG – Kapolsek Bululawang Kompol Ainun Djariyah, S.H. melalui Aiptu Purwadi selaku Polisi RW untuk melaksanakan kegiatan patroli presisi PWT dengan sasaran petugas ronda malam atau warga masyarakat guna antisipasi kejahatan pada malam hari di wilayah Kecamatan Bululawang Kabupaten Malang. Selasa (19/09/2023) Malam.

Pada kegiatan patroli PWT (Parking, Walking dan Talking) tersebut petugas menyusuri tempat-tempat rawan kriminalitas seperti lokasi jalan yang sepi dan mengunjungi sejumlah warga yang sedang melaksanakan ronda malam di wilayah Dusun Sidokmukti RT.002 RW.001 Desa Lumbangsari Kecamatan Bululawang.

Menjelaskan bahwa petugas melaksanakan patroli dialogis pada malam hari ini dengan sasaran kerawanan antisipasi tiga cepu kriminalitas dan kami memantau berpatroli jalan yang sepi, kemudian bersama warga setempat yang sedang melaksanakan ronda malam untuk meningkatkan kewaspadaan keamanan.

“Perlu diketahui bahwa patroli dialogis dengan CB Parking, Walking dan Talking ini selain dalam rangka antisipasi kejahatan dan pelanggaran hukum yang lainnya, juga dalam rangka harkamtibmas guna menjaga situasi kamtibmas yang aman di wilayah hukum Polsek Bululawang Polres Malang”, tandas Aiptu Purwadi.

Dengan adanya patroli presisi PWT tersebut kami berharap dengan kehadiran petugas ditengah-tengah masyarakat ini, dapat dirasakan langsung oleh warga sekaligus secara bersama dapat membantu petugas dalam mewujudkan terciptanya situasi kamtibmas yang kondusif di wilayahnya.

Subscribe

- Never miss a story with notifications

- Gain full access to our premium content

- Browse free from up to 5 devices at once

Berita terbaru

spot_img