Polres Malang – Bhabinkamtibmas adalah sebagai ujung tombak Polri dalam menyampaikan serta sosialisasi program dan kebijakan terhadap masyarakat sehingga program tersebut dapat di ketahui arah tujuan di masa mendatang, 30 / 9/ 2023.
Guna menjalin hubungan yg lebih dekat dengan masyarakat khususnya para pelajar Bhabinkamtibmas Polsek Bululawang Briptu. Fathur telah menyambangi sekolah sekolah di wilayah kec. Bululawang tepatnya di Mts. Ponpes Anur , dalam sambangnya bhabinkamtibmas memberikan pembinaan dan penyuluhan ( Binluh) terhadap siswa – siswi supaya tidak terbawa arus kenakalan remaja seperti. Tawuran antar pelajar, hindari minum minuman keras, mengonsumsi narkoba dan sex bebas.