9.4 C
London
Jumat, November 8, 2024
BerandaPolres MalangBhabinkamtibmas Desa Tegalweru Amankan Kegiatan Wayang Kulit

Bhabinkamtibmas Desa Tegalweru Amankan Kegiatan Wayang Kulit

Date:

spot_imgspot_img

Bhabinkamtibmas Desa Tegalweru beserta Babinsa melaksanakan pengamanan kegiatan wayang kulit yang berlangsung di Halaman rumah warga Desa Tegalweru, Rabu (06/11/2024) malam.

Kegiatan wayang kulit ini berlangsung dalam rangka hiburann hajatan pernikahan warga desa yang dimulai pukul 20.00 WIB sampai selesai.

Aiptu Sunandar menerangkan, bahwa pengamanan yang dilakukannya untuk mewujudkan dan menciptakan keamanan dan kenyamanan bagi para pengunjung yang sedang menyaksikan Hiburan wayang kulit tersebut.

“Apa yang kami lakukan agar kegiatan wayang kulit bisa berjalan dengan aman dan tidak terjadi suatu apapun,” ucap Aiptu Nandar

Pengamanan yang dilakukan ini sebagai wujud pelayanan Polri kepada masyarakat yang diharapkan dapat tercipta kedekatan dengan warga masyarakat demi terwujudnya keamanan dan ketertiban di wilayah Desa Tegalweru Kec Dau Kab Malang.

Humas Dau

Subscribe

- Never miss a story with notifications

- Gain full access to our premium content

- Browse free from up to 5 devices at once

Berita terbaru

spot_img