11.5 C
London
Kamis, November 14, 2024
BerandaPolres MalangTingkatkan Keimanan Anggota Polsek Lawang Laksanakan Giat Binrohtal Secara Virtual di Mako...

Tingkatkan Keimanan Anggota Polsek Lawang Laksanakan Giat Binrohtal Secara Virtual di Mako Mapolsek

Date:

spot_imgspot_img

POLRES MALANG – Kapolsek Lawang Kompol Suwarta, SH memerintahkan anggota Polsek Lawang mengikuti pelaksanaan program pembinaan rohani dan mental (Binrohtal) yang digelar oleh Polres Malang secara rutin setiap pekan pada hari kamis pagi diikuti oleh seluruh anggota jajaran Polres Malang secara virtual, di Mako Polsek Lawang. Kamis (14/11/2024) pagi

Program pembinaan rohani dan mental (Binrohtal) diperuntukkan bagi seluruh anggota polres malang secara virtual terpusat dimasjid Ashumul Muhsinin Polres Malang.
Program Binrohtal tersebut diselenggarakan oleh Polres Malang dengan harapan seluruh anggota POLRI dan ASN dapat mengikuti dan menyimak ceramah agama tersebut secara virtual dipolsek masing-masing sehingga dapat lebih efisien waktu sekaligus tetap melaksanakan tugas pelayanan nya dengan tetap semangat ,” pungkasnya.

Harapannya melalui kegiatan pembinaan rohani dan mental agama Islam bagi anggota POLRI dan ASN tersebut dapat menambah pengetahuan serta wawasan keagamaan dan keimanan sekaligus lebih meningkatkan solidaratitas serta memupuk kebersaaman antara anggota dalam tugasnya menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah kabupaten malang,” Pungkas Kapolsek Lawang

polsek lawang

Subscribe

- Never miss a story with notifications

- Gain full access to our premium content

- Browse free from up to 5 devices at once

Berita terbaru

spot_img